• Sat, 18 January 2025

Breaking News :

Kapan Sih Waktu Terbaik untuk Berhubungan Suami Istri?

Ada empat waktu terbaik yang bisa dilakukan suami istri untuk berhubungan intim, kapan itu? Simak ulasannya di bawah ini.

JEDA.ID — Tak melulu malam hari, ternyata ada empat waktu terbaik yang bisa dilakukan suami istri untuk berhubungan intim.

Pakar hormon, Alisa Vitti mengatakan waktu yang terbaik untuk berhubungan suami istri adalah pukul tiga sore.

Waduh, 5 Pekerjaan Ini Diprediksi Akan Hilang 2030

Pasalnya, di waktu itu, hormon kortisol pada perempuan sedang tinggi-tingginya sehingga membawa energi untuk melakukan hubungan intim.

Pada saat itu pula diikuti pria yang mengalami penurunan kadar testosteron. Sehingga pasangan suami istri lebih peka secara emosional saat melakukan hubungan badan.

Mematikan Lampu Saat Tidur Itu Penting, Ini Alasannya

Selain pukul tiga sore, ini ada empat waktu terbaik lainnya untuk berhubungan suami istri lainnya, sebagaimana dikutip dari Liputan6.com.

5 Artis yang Punya Kebiasaan Buruk saat Berhubungan Intim

1. Pagi Hari

Seks juga lebih menyenangkan jika dilakukan pada pagi hari. Pasalnya, di pagi hari tingkat testosteron dan energi betul-betul tinggi saat itu.

“Tidak hanya tingkat testosteron dan energi yang lebih tinggi di pagi hari, namun kenaikan kadar oksitosin membuat Anda dan pasangan lebih intim. Selain itu, endorfin juga meningkatkan suasana hati Anda,” terang pakar seks Jessica O’Reilly.

8 Makanan Pendongkrak Libido, Mau Coba?

2. Setelah Berolahraga

dengan aplikasi olahraga, Anda tetap bisa berolahraga di rumah (ilustrasi Freepik)

dengan aplikasi olahraga, Anda tetap bisa berolahraga di rumah (ilustrasi Freepik)

Sebuah penelitian dari Univesity of Texas, Amerika Serikat menjelaskan aliran darah ke organ intim perempuan meningkat tajam setelah berolahraga.

Sama halnya dengan perempuan, dengan olahraga, suami juga akan bisa memompa kadar testosteron. Sehingga keinginan untuk bercinta antara suami istri semakin tinggi.

Wajib Tahu! 5 Buah Ini Pantang Dikonsumsi Saat Diet

3. 14 Hari Siklus Haid

Ketahui penyebab telat haid (ilustrasi Freepik)

Ketahui penyebab telat haid (ilustrasi Freepik)

Penelitian menyebutkan bahwa dua minggu setelah haid akan membuat klitoris mengembang 20 persen dibanding keadaan normal.

Hal ini akan membuat orgasme mudah dicapai oleh perempuan.

Tips Pakai Hand Sanitizer Agar Tak Berefek Buruk pada Wajah

4. Setelah Melalui Hari Buruk

Gangguan kecemasan harus diatasi agar tidak berlarut-larut (ilustrasi Freepik)

Gangguan kecemasan harus diatasi agar tidak berlarut-larut (ilustrasi Freepik)

Stres dengan pekerjaan kantor, Anda bisa melepaskannya dengan seks bersama pasangan Anda.

“Studi menunjukkan bahwa seks dan bentuk kasih sayang fisik secara signifikan memperbaiki suasana hati dan menurunkan tingkat stres untuk beberapa hari mendatang. Selama pasangan Anda bukan sumber kemarahan, seks bisa membuat suasanan hati Anda jauh lebih baik,” tambah O’Reily.

Kiai Tunggul Wulung Pusaka Keraton Jogja Bisa Basmi Wabah Penyakit, Cuma Mitos?

5 Cedera yang Terjadi Saat Berhubungan Intim, Nomor 4 Bikin Ngilu!

Tips Berhubungan Intim Lainnya

Ditulis oleh : Nugroho Meidinata

Sign up for the Newsletter

Join our newsletter and get updates in your inbox. We won’t spam you and we respect your privacy.