• Sat, 18 January 2025

Breaking News :

Infrastruktur Besar-Besaran di 5 Kawasan Wisata Unggulan

JEDA.ID–Niat pemerintah mengembangkan 5 Bali Baru tidak main-main. Ada lonjakan anggaran untuk pengembangan 5 kawasan wisata unggulan yaitu Borobudur, Danau Toba, Mandalika, Labuan Bajo, dan Manado Bitung-Likupang.

Kucuran dana sebagian besar digunakan untuk infrastruktur pendukung menuju kawasan wisata unggulan. Kementerian PUPR menyiapkan anggaran Rp7,1 triliun untuk 5 kawasan itu pada 2020.

kawasan wisata unggulan

Infografis: Whisnu Paksa

Ditulis oleh : Danang Nur Ihsan

Sign up for the Newsletter

Join our newsletter and get updates in your inbox. We won’t spam you and we respect your privacy.