• Mon, 14 October 2024

Breaking News :

Ternyata Ini Cara yang Benar Pakai Parfum Biar Awet Wangi

Berikut ini deretan cara pakai parfum yang benar biar tetap awet wangi sehingga bisa menemani aktivitas sehari-harimu.

JEDA.ID — Tahukah Anda ternyata ada cara yang benar pakai parfum biar tetap awet wangi hlo?

Seperti yang diketahui, memakai parfum adalah suatu kewajiban sebelum memulai aktivitas sehari-harimu. Apalagi bagi Anda yang mempunyai masalah bau badan, parfum akan menjadi penolong yang ampuh.

Perempuan Punya Bulu Banyak Libidonya Tinggi, Emang Betul ya?

Tetapi, kadang kala parfum yang Anda gunakan tidak bisa melindungi kamu dari bau badan selama seharian penuh. Ternyata hal tersebut bisa disebabkan oleh cara pakai parfumnya yang salah.

Ada 2 bau yang tidak bisa diidentifikasi pasien positif corona (ilustrasi Freepik)

Ada 2 bau yang tidak bisa diidentifikasi pasien positif corona (ilustrasi Freepik)

Nah, untuk mengetahui apakah Anda selama ini sudah benar atau tidak pakai parfum, simak cara yang benar berikut ini.

Ini Dia Orang Pertama yang Jadi PNS, Baru Tahu Ya?

Berikut enam cara menggunakan parfum yang benar, seperti yang tayang di situs resmi Body Shop.

1. Semprot pada Titik Nadi

Cara pertama agar parfum biar awet wangi adalah dengan menyemprotkannya pada titik-titik nadi yang ada di kulit. Beberapa contohnya, pergelengan tangan, belakang telinga, di antara payudara, dan di belakang lutut.

Hah Sperma Bisa Bikin Jerawat Hilang, Emang Beneran Bisa?

Hal ini dikarenakan titik nadi pada kulit cenderung menghasilkan panas lebih tinggi yang otomatis akan menyebarkan aroma parfum ke seluruh tubuh.

2. Semprot dari Jarak 15 – 25 Cm

Perhatikan pula jarak menyemprot parfum, yakni di ukuran 15 hingga 25 cm. Hal ini bertujuan untuk menyebarkan parfum lebih luas dan merata lagi.

Dengan begitu, aroma wangi parfum juga bisa lebih awet hingga sore hari jika menggunakan cara pakai parfum yang benar kedua ini.

Hati-hati! Ada 6 Titik Sumber Penularan Covid-19 pada Klaster Perkantoran

3. Tidak Menyemprotkan ke Pakaian

Menyemprotkan parfum ke pakaian adalah salah satu hal yang sering dilakukan. Padahal hal tersebut merupakan kesalahan fatal.

Pasalnya, jika parfum menempel pada pakaian kamu justru aromanya akan bercampur dengan bau keringat. Alhasil akan memunculkan aroma yang aneh dan akan menganggu orang di sekitar Anda.

Ketahui Pria Sedang Berbohong, Begini Tanda-Tandanya

4. Semprot Lebih dari Sekali

Cara pakai parfum yang benar keempat ini tentunya sering dilakukan oleh Anda.

Pertahankan hal ini karena bisa membuat aroma parfum bisa bertahan lebih lama.

Ingin Lagu Kalian Viral di TikTok? Ini Tips dan Triknya

5. Pemilihan Jenis Parfum

Hal yang tak perlu diperhatikan adalah pemilihan jenis parfum. Pada dasarnya, ada beberapa jenis parfum yang wanginya tak tahan lama, seperti body spray dan eau de cologne.

Pilihlah jenis parfum eau de parfum atau fragrance oil untuk mendapatkan aroma wangi yang awet.

Yuk Jaga Kesehatan Mata di Masa Pandemi dengan Metode 20-20-20

6. Simpan di Tempat yang Benar

Selain cara pemakaian yang harus benar, parfum juga harus disimpan di tempat yang pas.

Hindari menyimpan parfum di tempat yang secara langsung terkena sinar Matahari atau dekat benda berbau tajam. Karena dua tempat itu akan membuat aroma wangi parfum menguap dan hilang.

Ditemukan Fosil Makhluk Mirip Udang Bermata Lima

Benarkah Penyebab Memar Biru pada Kulit karena Dijilat Setan?

Tips Menarik Lainnya

 

Ditulis oleh : Nugroho Meidinata

Sign up for the Newsletter

Join our newsletter and get updates in your inbox. We won’t spam you and we respect your privacy.