JEDA.ID–Lima tahun berakhir, kucuran rupiah mengalir deras ke lebih dari 72.000 desa di Indonesia. Dana desa Rp257,2 triliun digelontorkan, namun kemiskinan di desa baru turun 1,12% atau sekitar 2,4 juta orang. Ini potret kucuran dana desa yang mengalir deras dan seretnya penurunan angka kemiskinan.
Selengkapnya baca:
Rp257 Triliun Mengucur ke Desa, Kemiskinan Turun 1,1%
Korupsi ”Receh” Berujung 214 Kepala Desa Jadi Tersangka